Harga HP LG Nexus 5 dan Spesifikasinya

Friday, November 1, 20130 comments




Harga HP LG Nexus 5 dan Spesifikasinya
LG Nexus 5

Harga LG Nexus 5 pada bulan November 2013 di berbagai situs belanja online Indonesia untuk sementara ini belum tersedia. Namun begitu, di Amerika LG Nexus 5 tersedia dalam dua varian storage, yaitu 16 GB yang harganya  dibanderol sebesar 349 dollar AS dan 32 GB yang dihargai sebesar 399 dollar AS.
Untuk mengetahui perkiraan harga Nexus 5 di Indonesia dapat dilihat di sini.


Online Shop
Harga
Lazada
Rp. -
Blibli
Rp. -
Global Teleshop
Rp. -
Dino Market
Rp. -
Paziashop
Rp. -
Erafone
Rp. -
Teknoup Store
Rp. -

Adapun harga bekasnya adalah Rp. -



Pada tanggal 1 November 2013 waktu Indonesia, atau tanggal 31 Oktober 2013 waktu Amerika, Google akhirnya meluncurkan smartphone flagship terbarunyaini. Smartphone ini telah lama ditungggu-tunggu oleh segenap penggemar ponsel Android, karena keistimewaannya.
Ponsel ini mendapat respon yang sangat positif dari penggemarnya. Terbukti dengan sangat cepatnya ponsel ini terjual di Google Play Store. Ponsel ini pertama kali diluncurkan di Google Play Store pada sekitar pukul 11.00 siang. 2,5 jam kemudian, ponsel ini sudah tidak tersedia lagi karena sudah ‘sold out’. Beberapa waktu kemudian, Google Play Store kembali menyediakan Nexus 5, namun hal ini juga tidak berlangsung lama. Nexus 5 kembali sold out.
Nexus 5  menjadi ponsel Nexus pertama yang hadir dengan Android 4.4 KitKat. Selain itu, Nexus 5 juga merupakan ponsel Nexus  pertama menggunakan layar full-HD 4,95 inci dengan kerapatan piksel 445 ppi, dan mendukung koneksi jaringan LTE. Ponsel Nexus sebelumnya, yaitu Nexus 4, hanya menggunakan layar HD dan tidak mendukung jaringan LTE. Layar Nexus 5 dilindungi oleh teknologi Gorilla Glass 3.

Meskipun memiliki layar 4,95 inci, Nexus 5 yang berbobot 130 gram ini tidak terlihat bongsor. Ini semua berkat ukuran bezel yang sangat tipis. Dari sisi hardware, smartphone ini ditenagai prosesor quad-core 2,3 GHz Qualcomm Snapdragon 800, chip grafis Adreno 330 450 MHz, dan RAM sebesar 2 GB. Kamera belakang 8 MP dengan fitur Optical Image Stabilization bersama kamera depan 1,3 MP menjadi andalan Nexus 5 untuk urusan foto dan dan video. Fitur baru dari sisi kamera adalah mode HDR+, yang berguna saat pengguna mengambil banyak foto dalam satu waktu.


Adapun Spesifikasi Lengkapnya adalah sebagai berikut:
Umum
2G Network
GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G Network
HSDPA 850 / 900 / 1700 / 1900 / 2100

HSDPA 900 / 2100
4G Network
LTE
SIM
Micro-SIM
Announced
2013, October
Coming soon. 2013, November

Body
Dimensions
137.9 x 69.2 x 8.6 mm (5.43 x 2.72 x 0.34 in)
Weight
130 g (4.59 oz)

Layar
Type
True HD IPS Plus capacitive touchscreen, 16M colors
Size
1080 x 1920 pixels, 4.95 inches (~445 ppi pixel density)
Yes
Protection
Corning Gorilla Glass 3

Suara
Alert types
Vibration; MP3, WAV ringtones
Loudspeaker
Yes
3.5mm jack
Yes

Memori
Card slot
No
Internal
16/32 GB, 2 GB RAM

Data
GPRS
Class 12 (4+1/3+2/2+3/1+4 slots), 32 - 48 kbps
EDGE
Class 12
DC-HSDPA, 42 Mbps; HSDPA, 21 Mbps; HSUPA, 5.76 Mbps; LTE, Cat3, 50 Mbps UL, 100 Mbps DL
WLAN
Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, Wi-Fi hotspot
Bluetooth
Yes, v4.0 with A2DP
NFC
Yes
USB
Yes, microUSB (SlimPort) v2.0

Kamera
Primary
8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, optical image stabilization, LED flash
Features
Geo-tagging, touch focus, face detection, photo sphere
Video
Yes, 1080p@30fps
Secondary
Yes, 1.3 MP

Fitur
OS
Android OS, v4.4 (KitKat)
Chipset
Qualcomm MSM8974 Snapdragon 800
CPU
Quad-core 2.3 GHz Krait 400
GPU
Adreno 330
Sensors
Accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer
Messaging
SMS(threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM, RSS
Browser
HTML5
Radio
No
GPS
Yes, with A-GPS support and GLONASS
Java
Yes, via Java MIDP emulator
Colors
Black, White

- Wireless charging
- SNS integration
- Active noise cancellation with dedicated mic
- MP4/H.264/H.263 player
- MP3/WAV/eAAC+/AC3 player
- Organizer
- Image/video editor
- Document editor
- Google Search, Maps, Gmail,
YouTube, Calendar, Google Talk, Picasa
- Voice memo/dial/commands
- Predictive text input

Baterai

Non-removable Li-Po 2300 mAh battery
Stand-by
(2G) / Up to 300 h (3G)
Talk time
(2G) / Up to 17 h (3G)


Bagi Anda yang berminat untuk membelinya, silahkan bersabar, kemungkinan ponsel ini baru akan tersedia di Indonesia pada awal Desember 2013 atau Januari 2014.
Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. SMARTPHONEZONES - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger